- Tes Fisher digunakan ketika skor yang didapat dari dua sampel random independen semuanya masuk dalam salah satu dari dua kelas yang saling asing satu dengan yang lainnya
- Syarat-syarat dari penggunaan tes ini ialah:
a. Data
nominal dan ordinal (dikotomi)
b. Sampel yang diteliti merupakan sampel
bebas yang berada pada 2 kelompok independen/bebas
c. Ukuran sampel atau N berukuran kecil,
dimana maksimalnya berjumlah 15
- Adapun yang menjadi fungsi dari tes Fisher ini ialah :
a. Untuk
menganalisis data yang terpisah jika
kedua sampel independen berukuran kecil
b. Untuk menguji apakah ada perbedaan dari
dua perlakuan yang mungkin dari dua populasi
c. Untuk menguji hipotesis komparatif
- Prosedur penggunaan tes eksak fisher :
a.
Masukkan
frekuensi-frekuensi observasi ke dalam tabel kontingensi 2x2
|
-
|
+
|
Kelompok I
|
A
|
B
|
Kelompok II
|
C
|
D
|
b.
Hitunglah
jumlah marginalnya
c.
Dalam
menetapkan kemungkinan untuk menolak Ho bergantung pada dituntut atau tidaknya kemungkinan yang eksak :
-
Untuk
tes signifikansi, gunakan tabel I (satu sisi)
-
Untuk
kemungkinan yang eksak, terlebih dahulu hitung dengan rumus.
p =
Dan harga yang
dihasilkan untuk tes satu sisi. jika yang digunakan tes dua sisi, tingkat
signifikansi yang ditunjukkan tabel I atau harga p dikalikan dua.
d.
Jika
tingkat signifikansi yang ditunjukkan tabel I atau harga phitung ≤
α, maka Ho ditolak
e.
Jika
frekuensi observasi(Pa) tidak signifikan menolak Ho tetapi data ekstrem dengan jumlah
marginal yang sama(Pb dan Pc), maka digunakan modifikasi
Tocher untuk menolak atau menerima Ho.
Modifikasi
Totcher
- Contoh soal :
1.
Dilakukan
penelitian untuk mengetahui apakah terdapat perbedaan jawaban yang signifikan
dengan memberikan suatu pertanyaan kepada subjek penelitian. Pertanyaan
tersebut ialah apakah setuju jika Jokowi menjadi Presiden. Ini ditanyakan
kepada orang yang paham politik dan yang tidak paham
a.
Rumusan
masalah : apakah terdapat perbedaan jawaban yang signifikan terhadap
pertanyaan “apakah setuju jika Jokowi menjadi
Presiden” di
antara tokoh politik dan bukan?
b.
Ho
: tidak terdapat perbedaan jawaban yang signifikan di antara tokoh
politik
ataupun bukan tokoh politik
Ha :
terdapat perbedaan jawaban yang signifikan di antara tokoh politik
ataupun bukan tokoh politik
c.
Tes
fisher dipilih karena penelitian ini menuntut untuk menetapkan signifikansi
perbedaan antara dua sampel independen. Dan pengukuran ini juga dikotomi dan N
kecil
d.
Ditetapkan
α = 0.05 : N=15
|
Setuju
|
Tidak setuju
|
Jumlah
|
Tokoh politik
|
5
|
3
|
8
|
Bukan tokoh politik
|
6
|
1
|
7
|
Jumlah
|
11
|
4
|
15
|
p =
=
= 0.28
e.
Dengan
melihat tabel I, utk A+B=8 dan C+D=7, karena nilai B tidak ada di tabel maka
diganti dengan nilai A. sehingga di dapatlah Ctabel = 0
Karena Ctabel
< Chitung, dapat dikatakan bahwa data yang diobservasi
kurang signifikan pada tingkat itu
Dan karena phitung
> α, maka Ho diterima. Sehingga dapat disimpulkan tidak
terdapat perbedaan jawaban yang signifikan di antara tokoh politik ataupun
bukan tokoh politik
2.
Dilakukan
penelitian untuk mengetahui apakah terdapat perbedaan yang signifikan dalam hal
memilih jurusan di antara pelajar SMA swasta dan SMA negeri.
a.
Rumusan
masalah : apakah terdapat perbedaan yang signifikan dalam hal memilih
jurusan di antara pelajar SMA swasta dan SMA
negeri
b.
Ho
: tidak terdapat perbedaan yang signifikan dalam hal memilih jurusan di
antara
pelajar SMA swasta dan SMA negeri
c.
Ha
: terdapat perbedaan yang signifikan dalam hal memilih jurusan di antara
pelajar
SMA swasta dan SMA negeri
d.
Tes
fisher dipilih karena penelitian ini menuntut untuk menetapkan signifikansi
perbedaan antara dua sampel independen. Dan pengukuran ini juga dikotomi dan N
kecil
e.
Ditetapkan
α = 0.01 : N=20
|
IPA
|
IPS
|
Jumlah
|
SMA swasta
|
8
|
3
|
11
|
SMA negeri
|
5
|
4
|
9
|
Jumlah
|
13
|
7
|
20
|
p =
=
= 0.004
f.
Dengan
melihat tabel I, utk A+B=11 dan C+D=9, karena nilai B tidak ada di tabel maka
diganti dengan nilai A. sehingga di dapatlah Ctabel = 1
Karena Ctabel
< Chitung, maka dapat dikatakan bahwa data yang diobservasi
kurang signifikan pada tingkat itu
f.
Dan
karena phitung < α, maka Ho
ditolak. Sehingga dapat disimpulkan terdapat perbedaan yang signifikan
dalam hal memilih jurusan di antara pelajar SMA swasta dan SMA negeri
0 komentar:
Posting Komentar